99,8 Persen Penduduk Jembrana Terdaftar JKN, Pemkab Jembrana Raih UHC Awards 2023

Amalia Purnama Sari
Kompas.com - Selasa, 14 Maret 2023
Bupati Jembrana, I Nengah Tamba (kanan) menerima penghargaan UHC Awards 2023 dari Mendagri Tito Karnavian, Selasa (14/3/2023).DOK. Pemkab Jembrana Bupati Jembrana, I Nengah Tamba (kanan) menerima penghargaan UHC Awards 2023 dari Mendagri Tito Karnavian, Selasa (14/3/2023).

KOMPAS.com - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Jembrana menerima penghargaan Universal Health Coverage (UHC) Awards 2023.

Pemberian penghargaan diserahkan langsung oleh Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Republik Indonesia (RI) Muhammad Tito Karnavian, Selasa (14/3/2023).

Penghargaan itu diberikan karena per 1 Maret 2023, Pemkab Jembrana telah berhasil mendaftarkan 324.953 penduduk Kabupaten Jembrana menjadi anggota Jaminan Kesehatan Nasional (JKN). Jika dibuat persentase, angkanya mencapai 99,8 persen.

Artinya, hampir semua masyarakat di Kabupaten Jembrana telah memiliki payung perlindungan untuk mengakses layanan kesehatan.

Bupati Jembrana, I Nengah Tamba mengungkapkan rasa bangganya atas pencapaian UHC di Kabupaten Jembrana.

Baca juga: 3 Bulan Jadi Buronan Polisi, Pelaku Kasus Penipuan Emas Palsu di Jembrana Ditangkap

Ia juga mengucapkan terima kasih kepada Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Kesehatan Jembrana yang telah bekerja keras membantu proses pendaftaran masyarakat.

"Dengan telah tercapainya UHC, maka fasilitas kesehatan juga harus kian optimal dalam melayani. Ke depannya, Pemkab Jembrana  akan terus memastikan seluruh masyarakat terjamin akses layanan kesehatannya melalui program JKN-KIS," tutur Bupati Tamba, dikutip melalui keterangan persnya, Selasa (14/3/2023).

PenulisAmalia Purnama Sari
EditorAmalia Purnama Sari
Terkini Lainnya
Jelang Natal 2023, Bupati Tamba Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Antarumat Beragama
Jelang Natal 2023, Bupati Tamba Ajak Masyarakat Jaga Kerukunan Antarumat Beragama
Jembrana
Demi Hilirisasi Komoditas Kakao, Pemkab Jembrana Bangun Pabrik Cokelat
Demi Hilirisasi Komoditas Kakao, Pemkab Jembrana Bangun Pabrik Cokelat
Jembrana
Kabupaten Jembrana Boyong 2 Penghargaan dari BPS RI, Bupati Tamba: Hasil Kerja Keras Bersama
Kabupaten Jembrana Boyong 2 Penghargaan dari BPS RI, Bupati Tamba: Hasil Kerja Keras Bersama
Jembrana
Turunkan Stunting di Jembrana, Bupati Tamba Fokus Bantu 147 Keluarga Kurang Mampu
Turunkan Stunting di Jembrana, Bupati Tamba Fokus Bantu 147 Keluarga Kurang Mampu
Jembrana
Implementasi Program BAAS, Bupati Tamba Bagikan Bahan Makanan Sehat untuk Anak Stunting
Implementasi Program BAAS, Bupati Tamba Bagikan Bahan Makanan Sehat untuk Anak Stunting
Jembrana
Jembrana Kembali Raih Penghargaan Kabupaten Sehat, Bupati Tamba: Ini Kerja Keras Bersama
Jembrana Kembali Raih Penghargaan Kabupaten Sehat, Bupati Tamba: Ini Kerja Keras Bersama
Jembrana
Bupati Jembrana Rilis Surat Edaran Larangan Tarian Erotis Berbalut Joged Bumbung
Bupati Jembrana Rilis Surat Edaran Larangan Tarian Erotis Berbalut Joged Bumbung
Jembrana
Bupati Jembrana Larang Tarian Erotis Berbalut Joged Bumbung, Ketua Yayasan Jogeg Bumbung: Saya Sangat Mendukung
Bupati Jembrana Larang Tarian Erotis Berbalut Joged Bumbung, Ketua Yayasan Jogeg Bumbung: Saya Sangat Mendukung
Jembrana
Penyu Hijau Hasil Penyelundupan Dilepasliarkan, Bupati Tamba Minta Warga Lindungi Penyu
Penyu Hijau Hasil Penyelundupan Dilepasliarkan, Bupati Tamba Minta Warga Lindungi Penyu
Jembrana
Bupati Jembrana Pamerkan Hasil Pengolahan Hutan kepada Pj Gubernur Bali
Bupati Jembrana Pamerkan Hasil Pengolahan Hutan kepada Pj Gubernur Bali
Jembrana
Percepat Penurunan Stunting, Pemkab Jembrana Laksanakan Program BAAS
Percepat Penurunan Stunting, Pemkab Jembrana Laksanakan Program BAAS
Jembrana
Sukses Jalankan Transisi PAUD ke SD, Bunda PAUD Jembrana Raih Wiyata Dharma Nasional 2023
Sukses Jalankan Transisi PAUD ke SD, Bunda PAUD Jembrana Raih Wiyata Dharma Nasional 2023
Jembrana
Bupati Jembrana Minta Jajarannya Jadi Orangtua Asuh Anak Stunting
Bupati Jembrana Minta Jajarannya Jadi Orangtua Asuh Anak Stunting
Jembrana
Kunjungi Sejumlah Desa, Bupati Tamba Serap Aspirasi Masyarakat Jembrana
Kunjungi Sejumlah Desa, Bupati Tamba Serap Aspirasi Masyarakat Jembrana
Jembrana
Bangun Rice Milling Unit Subak Tibu Beleng, Bupati Jembrana: Ini Hadiah dari Pak Erick Thohir
Bangun Rice Milling Unit Subak Tibu Beleng, Bupati Jembrana: Ini Hadiah dari Pak Erick Thohir
Jembrana