Lagi, Laporan Keuangan Pemprov Jatim Raih Opini WTP dari BPK

Kompas.com - 18/06/2020, 20:13 WIB
Inadha Rahma Nidya,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Kepala BPK RI Perwakilan Jatim Joko Agus Setyono, saat menyerahkan oredikat opini WTP kepada Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, di Gedung DPRD Provinsi Jatim.Dok. Humas Pemprov Jawa Timur Kepala BPK RI Perwakilan Jatim Joko Agus Setyono, saat menyerahkan oredikat opini WTP kepada Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, di Gedung DPRD Provinsi Jatim.

KOMPAS.com – Berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP), Laporan Keuangan Pemerintah Provinsi ( Pemprov) Jawa Timur ( Jatim) 2019, meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).

Pencapaian tersebut disampaikan Anggota V Bahrullah Akbar secara virtual, dari Gedung BPK RI.

Kepala BPK RI Perwakilan Jatim Joko Agus Setyono, menyerahkan langsung predikat opini WTP kepada Ketua DPRD Provinsi Jatim dan Gubernur Jatim Khofifah Indar Parawansa, di Gedung DPRD Provinsi Jatim.

Khofifah pun mengucapkan terima kasih atas pemberian predikat tersebut. Terlebih, Pemprov Jatim sudah menerima predikat opini WTP selama sembilan tahun berturut-turut.

Baca juga: Presiden Jokowi Minta Seluruh Kementerian/Lembaga Raih WTP Mulai 2020

Khofifah mengatakan, keberhasilan tersebut dapat diraih berkat beberapa faktor. Di antaranya karena Pemprov Jatim patuh terhadap peraturan perundang-undangan, efektivitas sistem pengendalian internal, penerapan standar akuntansi pemerintahan, dan pengungkapan yang cukup.

Keberhasilan itu tidak lepas dari kerja keras dan komitmen seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) Pemprov Jatim dalam mengawal pelaksanaan program pembangunan.

Di satu sisi, DPRD Jatim juga selalu mengawasi melalui public hearing, atau kunjungan kerja pimpinan dan anggota DPRD Provinsi Jatim.

Khofifah menambahkan, selama ini Pemprov Jatim berupaya meningkatkan kapasitas aparat pengelola keuangan dan aset, sarana dan prasarana, serta mempedomani hasil temuan tahun-tahun sebelumnya.

Baca juga: Ini 4 Indikator Penentu Opini WTP dari BPK

“Tanggung jawab kami berat. Tanpa diiringi komitmen, integritas, profesionalitas, dan transparansi tata kelola, tidak mungkin penghargaan opini WTP ini dapat diraih selama sembilan tahun berturut-turut,” kata Khofifah, seperti dalam keterangan tertulisnya.

Meski begitu, Khofifah menyatakan, masih ada poin yang harus diperbaiki, yaitu penguatan payung regulasi yang lebih teknis, khususnya terkait pengelolaan dana Bantuan Operasional Sekolah (BOS).

Khofifah pun berharap, predikat opini WTP dapat menyemangati seluruh jajaran Pemprov Jatim untuk bekerja dan melayani masyarakat lebih baik lagi, serta memperkuat kebersamaan agar pelaksanaan APBD terkawal dengan baik.

“Uang ini milik rakyat. Kami akan gunakan kembali ke rakyat dalam bentuk kebijakan dan program yang pro rakyat,” kata Khofifah.

Terkini Lainnya
Pimpin Apel Terakhir, Khofifah Minta Jajarannya Jaga Kinerja dan Rampungkan PR Pemprov Jatim
Pimpin Apel Terakhir, Khofifah Minta Jajarannya Jaga Kinerja dan Rampungkan PR Pemprov Jatim
Jatim Hebat
 Jatim Raih
Jatim Raih "Provinsi Terinovatif" di IGA 2023, Khofifah: Bukti ASN Kerja Tingkatkan Layanan Publik
Jatim Hebat
Dua Unit Kerja Pemprov Jatim Raih Penghargaan Zona Integritas Predikat WBK
Dua Unit Kerja Pemprov Jatim Raih Penghargaan Zona Integritas Predikat WBK
Jatim Hebat
Jatim Raih SAKIP Predikat A 10 Kali, Khofifah: Bukti Pemprov Terapkan Akuntabilitas
Jatim Raih SAKIP Predikat A 10 Kali, Khofifah: Bukti Pemprov Terapkan Akuntabilitas
Jatim Hebat
Salurkan 20.000 WP PLTS Atap di Jember, Khofifah: Lompatan dari Green Energy ke Blue Energy
Salurkan 20.000 WP PLTS Atap di Jember, Khofifah: Lompatan dari Green Energy ke Blue Energy
Jatim Hebat
IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 
IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 
Jatim Hebat
Gubernur Khofifah Launching ATM Samsat QRIS pada HUT Ke-61 Bapenda Jatim
Gubernur Khofifah Launching ATM Samsat QRIS pada HUT Ke-61 Bapenda Jatim
Jatim Hebat
Teken Kesepakatan Kelola PI 10 Persen untuk WK Migas di Jatim, Gubernur Khofifah Optimistis PAD Meningkat
Teken Kesepakatan Kelola PI 10 Persen untuk WK Migas di Jatim, Gubernur Khofifah Optimistis PAD Meningkat
Jatim Hebat
UMP Jatim 2024 Naik Rp 125.000, Khofifah: Pertimbangkan Rasa Keadilan
UMP Jatim 2024 Naik Rp 125.000, Khofifah: Pertimbangkan Rasa Keadilan
Jatim Hebat
Di Bawah Kepemimpinan Khofifah, Kemiskinan Ekstrem di Jatim Turun 3,58 Persen 
Di Bawah Kepemimpinan Khofifah, Kemiskinan Ekstrem di Jatim Turun 3,58 Persen 
Jatim Hebat
Ikut Aksi Bela Palestina, Gubernur Jatim Ajak Masyarakat Berdoa dan Berdonasi
Ikut Aksi Bela Palestina, Gubernur Jatim Ajak Masyarakat Berdoa dan Berdonasi
Jatim Hebat
Jatim Juara Umum Anugerah DEN 2023, Khofifah: Bukti Komitmen Wujudkan NZE 2060
Jatim Juara Umum Anugerah DEN 2023, Khofifah: Bukti Komitmen Wujudkan NZE 2060
Jatim Hebat
Raih Penghargaan Jatim Bangkit Awards 2023, Khofifah: Berkat Kerja Keras Semua Pihak
Raih Penghargaan Jatim Bangkit Awards 2023, Khofifah: Berkat Kerja Keras Semua Pihak
Jatim Hebat
Wujudkan Pemilu 2024 Damai, Khofifah: Hindari Politik Identitas
Wujudkan Pemilu 2024 Damai, Khofifah: Hindari Politik Identitas
Jatim Hebat
Gubernur Jatim Raih Gelar Doktor Honoris Causa Bidang Ilmu Ekonomi dari FEB Unair
Gubernur Jatim Raih Gelar Doktor Honoris Causa Bidang Ilmu Ekonomi dari FEB Unair
Jatim Hebat
Bagikan artikel ini melalui
Oke