Berbekal Dana Afirmasi Miskin, Luwu Utara Sukses Kurangi Kemiskinan di 30 Desa

Kompas.com - 07/12/2020, 13:33 WIB
A P Sari,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Jembatan Bailey di Desa Baloli, Kabupaten Luwu Utara, Provinsi Sulawesi Selatan,Dok. PT Hutama Karya (Persero). Jembatan Bailey di Desa Baloli, Kabupaten Luwu Utara, Provinsi Sulawesi Selatan,

KOMPAS.com – Sebanyak 30 desa dari total 44 desa di Kabupaten Luwu Utara berhasil memeroleh capaian luar biasa dalam pengelolaan dana afirmasi sepanjang tahun 2020.

Keberhasilan pengentasan desa afirmasi miskin ini dibuktikan dengan semakin meningkatnya taraf hidup dan tingkat kesejahteraan masyarakat dari 30 desa tersebut.

Saat ini hanya tersisa 14 desa yang menjadi pekerjaan rumah Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Luwu Utara dan diharapkan bakal digenjot di tahun 2021 mendatang.

Kendati mengalami pengentasan desa miskin secara signifikan, alokasi dana desa untuk Luwu Utara dinilai akan tetap sama.

Baca juga: Cuti Sebagai Bupati Luwu Utara, IDP Dapat Banyak Tawaran Jadi Narasumber

“Turunnya jumlah desa penerima dana afirmasi didasarkan pada beberapa indikator dan memberi dampak positif terhadap kesejahteraan masyarakat,” ujar Kepala Dinas Pemberayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Luwu Utara, Misbah dalam pernyatan tertulis yang Kompas.com terima, Senin (7/12/2020).

Terkait dana desa alokasi kinerja, menurut penuturan Misbah, terdapat 17 desa di Luwu Utara yang akan memeroleh alokasi kinerja di Anggaran Pendapatan Belanja Daerah (APBD) Pemkab Luwu Utara tahun anggaran 2021.

“Kriteria pemberian dana desa didasarkan pada prestasi dan kinerja yang baik. Desa alokasi kinerja sendiri maksudnya adalah desa yang berhasil menaikkan statusnya dari desa berkembang menjadi desa maju,” lanjut Misbah.

Adanya dana desa dengan alokasi yang sudah ada ini diharapkan dapat terus berkontribusi untuk memajukan pembangunan desa, meningkatkan taraf hidup masyarakat, mengentaskan kemiskinan, dan memotiviasi masyarakat untuk terus berinovasi membangun desa.

Terkini Lainnya
70 Tahun Hidup Tanpa Penerangan, Kini Warga Dusun Balakala Bisa Nikmati Listrik PLN
70 Tahun Hidup Tanpa Penerangan, Kini Warga Dusun Balakala Bisa Nikmati Listrik PLN
Luwu Utara Religius dan Maju
Terkait Polemik DTH di Luwu Utara, BPBD Sebut Semua Bantuan Sudah Tersalurkan
Terkait Polemik DTH di Luwu Utara, BPBD Sebut Semua Bantuan Sudah Tersalurkan
Luwu Utara Religius dan Maju
Cegah Pernikahan Dini, Bupati Luwu Utara Tandatangani Pakta Integritas Pencegahan Perkawinan Anak
Cegah Pernikahan Dini, Bupati Luwu Utara Tandatangani Pakta Integritas Pencegahan Perkawinan Anak
Luwu Utara Religius dan Maju
Luwu Utara Rawan Bencana, Bupati IDP Beberkan Pentingnya Pelatihan Pengurangan Risiko Bencana
Luwu Utara Rawan Bencana, Bupati IDP Beberkan Pentingnya Pelatihan Pengurangan Risiko Bencana
Luwu Utara Religius dan Maju
Bupati Indah Berharap Pasar Smart Rakyat Salulemo Jadi Pasar Percontohan dan Pasar Sehat
Bupati Indah Berharap Pasar Smart Rakyat Salulemo Jadi Pasar Percontohan dan Pasar Sehat
Luwu Utara Religius dan Maju
Gelar Sosialisasi Sinergi APIP dan APH, Pemkab Luwu Utara Berkomitmen Ciptakan Pemerintahan Bersih
Gelar Sosialisasi Sinergi APIP dan APH, Pemkab Luwu Utara Berkomitmen Ciptakan Pemerintahan Bersih
Luwu Utara Religius dan Maju
Sebanyak 300 Pesepeda Gunung Ramaikan Event Wonderful Rongkong
Sebanyak 300 Pesepeda Gunung Ramaikan Event Wonderful Rongkong
Luwu Utara Religius dan Maju
Lewat
Lewat "Wonderful Rongkong", Luwu Utara Perkenalkan Potensi Pariwisata kepada Investor
Luwu Utara Religius dan Maju
Peduli Kesejahteraan Petani, Bupati IDP Hibahkan Ratusan Alsintan untuk 81 Poktan di Luwu Utara
Peduli Kesejahteraan Petani, Bupati IDP Hibahkan Ratusan Alsintan untuk 81 Poktan di Luwu Utara
Luwu Utara Religius dan Maju
Luwu Utara Raih 3 Penghargaan dari BI, Bupati IDP: Awal Digitalisasi Keuangan
Luwu Utara Raih 3 Penghargaan dari BI, Bupati IDP: Awal Digitalisasi Keuangan
Luwu Utara Religius dan Maju
Bupati Luwu Utara Ingatkan Pentingnya Kolaborasi dalam Penanggulangan Bencana
Bupati Luwu Utara Ingatkan Pentingnya Kolaborasi dalam Penanggulangan Bencana
Luwu Utara Religius dan Maju
Anggota Komisi V DPR Minta Pelabuhan Munte Dimaksimalkan Fungsinya
Anggota Komisi V DPR Minta Pelabuhan Munte Dimaksimalkan Fungsinya
Luwu Utara Religius dan Maju
Cegah Petani Luwu Utara Alami Kerugian, Bupati IDP Asuransikan 7.000 Ha Lahan Pertanian
Cegah Petani Luwu Utara Alami Kerugian, Bupati IDP Asuransikan 7.000 Ha Lahan Pertanian
Luwu Utara Religius dan Maju
Ruas Palandoan-Lambiri Belum Ditangani, Bupati IDP Janji Koordinasi dengan Pemprov Sulsel
Ruas Palandoan-Lambiri Belum Ditangani, Bupati IDP Janji Koordinasi dengan Pemprov Sulsel
Luwu Utara Religius dan Maju
Kejar Herd Immunity, Bupati IDP Optimistis Vaksinasi di Luwu Utara Capai 90 Persen
Kejar Herd Immunity, Bupati IDP Optimistis Vaksinasi di Luwu Utara Capai 90 Persen
Luwu Utara Religius dan Maju
Bagikan artikel ini melalui
Oke