Emil Dardak: Gara-gara Nyanyikan Lagu Glenn Fredly Saya Bisa Naik ke Pelaminan

Kompas.com - 21/01/2020, 11:27 WIB
Inadha Rahma Nidya,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Wakil gubernur Jawa Timur Emil Elistianto Dardak, membuka konser Glenn Fredly bertajuk Romansa Masa Depan, di Grand City Surabaya, Sabtu (18/1/2020).DOK. Humas Pemprov Jawa Timur Wakil gubernur Jawa Timur Emil Elistianto Dardak, membuka konser Glenn Fredly bertajuk Romansa Masa Depan, di Grand City Surabaya, Sabtu (18/1/2020).

KOMPAS.com – Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elistianto Dardak membuka konser Glenn Fredly yang bertajuk Romansa Masa Depan, di Grand City Surabaya, Sabtu (18/1/2020).

Emil mengatakan, dirinya merupakan generasi yang menikmati musik-musik bertema cinta milik Glenn Fredly.

“Kalau sekarang ada Mas Didi Kempot sebagai Godfather of The Broken Heart, dulu Mas Glenn bisa dikatakan Godchild atau Godteenager-nya,” kata Emil, seperti dalam keterangan tertulisnya.

Emil pun mengaku, ia pernah menyanyikan lagu Glenn Fredly yang berjudul Kisah Romantis untuk istrinya Arumi Bachsin.

Baca juga: Arumi Bachsin Berharap Punya Kisah Cinta seperti SBY dan Ani Yudhoyono

“Karena lagu ini saya bisa naik ke pelaminan,” kata Emil disambut sorak sorai penonton.

Mendengar pidato suaminya, Arumi yang duduk di kursi VVIP terlihat tersenyum malu.

Emil membuka konser dengan menyampaikan diskografi Glenn Fredly, yang menurutnya seorang legenda hidup musisi Indonesia.

“Pesannya Mas Glenn, saya enggak boleh pidato kalau enggak pegang keyboard. Jadi ini semacam musical speech (pidato musikal),” kata Emil.

Baca juga: 25 Tahun Berkarya, Glenn Fredly Akan Gelar Konser Keliling

Dalam penampilannya, Emil juga menyanyikan cuplikan lagu-lagu Glenn, seperti Terpesona, Pada Satu Cinta, dan Karena Cinta.

Di akhir pidato, Emil menyinggung aspirasi Glenn Fradly sebagai musisi, terkait rencana pembangunan Museum Musik di Malang, Jawa Timur.

“Menurut Mas Glenn, Museum Musik Indonesia yang akan ada di Malang harus menjadi episentrum musik Indonesia. Mas Glenn menanti-nantikan itu,” kata Emil.

Dalam konsernya, Glenn menyanyikan 23 lagu. Konser tersebut juga dimeriahkan penyanyi jebolan ajang pencarian bakat asal Malang Jawa Timur Keisya Levronka, dengan membawakan 6 lagu.

Terkini Lainnya
Pimpin Apel Terakhir, Khofifah Minta Jajarannya Jaga Kinerja dan Rampungkan PR Pemprov Jatim
Pimpin Apel Terakhir, Khofifah Minta Jajarannya Jaga Kinerja dan Rampungkan PR Pemprov Jatim
Jatim Hebat
 Jatim Raih
Jatim Raih "Provinsi Terinovatif" di IGA 2023, Khofifah: Bukti ASN Kerja Tingkatkan Layanan Publik
Jatim Hebat
Dua Unit Kerja Pemprov Jatim Raih Penghargaan Zona Integritas Predikat WBK
Dua Unit Kerja Pemprov Jatim Raih Penghargaan Zona Integritas Predikat WBK
Jatim Hebat
Jatim Raih SAKIP Predikat A 10 Kali, Khofifah: Bukti Pemprov Terapkan Akuntabilitas
Jatim Raih SAKIP Predikat A 10 Kali, Khofifah: Bukti Pemprov Terapkan Akuntabilitas
Jatim Hebat
Salurkan 20.000 WP PLTS Atap di Jember, Khofifah: Lompatan dari Green Energy ke Blue Energy
Salurkan 20.000 WP PLTS Atap di Jember, Khofifah: Lompatan dari Green Energy ke Blue Energy
Jatim Hebat
IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 
IPM Jatim di Atas Nasional, Ini Strategi Gubernur Khofifah 
Jatim Hebat
Gubernur Khofifah Launching ATM Samsat QRIS pada HUT Ke-61 Bapenda Jatim
Gubernur Khofifah Launching ATM Samsat QRIS pada HUT Ke-61 Bapenda Jatim
Jatim Hebat
Teken Kesepakatan Kelola PI 10 Persen untuk WK Migas di Jatim, Gubernur Khofifah Optimistis PAD Meningkat
Teken Kesepakatan Kelola PI 10 Persen untuk WK Migas di Jatim, Gubernur Khofifah Optimistis PAD Meningkat
Jatim Hebat
UMP Jatim 2024 Naik Rp 125.000, Khofifah: Pertimbangkan Rasa Keadilan
UMP Jatim 2024 Naik Rp 125.000, Khofifah: Pertimbangkan Rasa Keadilan
Jatim Hebat
Di Bawah Kepemimpinan Khofifah, Kemiskinan Ekstrem di Jatim Turun 3,58 Persen 
Di Bawah Kepemimpinan Khofifah, Kemiskinan Ekstrem di Jatim Turun 3,58 Persen 
Jatim Hebat
Ikut Aksi Bela Palestina, Gubernur Jatim Ajak Masyarakat Berdoa dan Berdonasi
Ikut Aksi Bela Palestina, Gubernur Jatim Ajak Masyarakat Berdoa dan Berdonasi
Jatim Hebat
Jatim Juara Umum Anugerah DEN 2023, Khofifah: Bukti Komitmen Wujudkan NZE 2060
Jatim Juara Umum Anugerah DEN 2023, Khofifah: Bukti Komitmen Wujudkan NZE 2060
Jatim Hebat
Raih Penghargaan Jatim Bangkit Awards 2023, Khofifah: Berkat Kerja Keras Semua Pihak
Raih Penghargaan Jatim Bangkit Awards 2023, Khofifah: Berkat Kerja Keras Semua Pihak
Jatim Hebat
Wujudkan Pemilu 2024 Damai, Khofifah: Hindari Politik Identitas
Wujudkan Pemilu 2024 Damai, Khofifah: Hindari Politik Identitas
Jatim Hebat
Gubernur Jatim Raih Gelar Doktor Honoris Causa Bidang Ilmu Ekonomi dari FEB Unair
Gubernur Jatim Raih Gelar Doktor Honoris Causa Bidang Ilmu Ekonomi dari FEB Unair
Jatim Hebat
Bagikan artikel ini melalui
Oke