Ditemani Gubernur Kalteng, Presiden Jokowi Pastikan Harga Bahan Pangan Stabil di Pasar Pata Katingan

Kompas.com - 27/06/2024, 11:43 WIB
Ikhsan Fatkhurrohman Dahlan,
A P Sari

Tim Redaksi

Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) bersama Presiden Jokowi melakukan peninjauan harga di Pasar Pata, Kabupaten Katingan, Rabu (26/6/2024)DOK. Humas Pemprov Kalteng Gubernur Kalimantan Tengah (Kalteng) bersama Presiden Jokowi melakukan peninjauan harga di Pasar Pata, Kabupaten Katingan, Rabu (26/6/2024)

KOMPAS.com – Presiden Republik Indonesia (RI) Joko Widodo (Jokowi) bersama dengan Gubernur Kalimantan Tengah ( Kalteng) H Sugianto Sabran meninjau harga bahan pangan di Pasar Pata, Kabupaten Katingan, Rabu (26/6/2024).

Peninjauan ini dilakukan sebagai upaya untuk memastikan stabilitas harga serta ketersediaan bahan pangan.

“Saya melihat di Katingan dan Kotawaringin Timur, harga-harganya sama. Bawang putih Rp 40.000 per kilogram (kg), bawang merah Rp 40.000 per kg, daging ayam Rp 38.000 per kg, ya sama dengan di Jawa,” ujar Jokowi dalam siaran persnya, Kamis (27/6/2024).

Saat berada di Pasar Pata, Jokowi pun turut menyapa dan berinteraksi secara langsung dengan sejumlah masyarakat yang berbelanja di sana. Bahkan, dirinya juga membagikan kaos kepada para warga.

Baca juga: Cek Harga di Pasar Pata Kalteng, Jokowi: Harga Sama, Malah di Sini Lebih Murah

Sebelumnya melakukan peninjauan di Pasar Pata, Jokowi telah melakukan peninjauan harga di Pasar Pusat Perbelanjaan Mentaya, Kabupaten Kotawaringin Timur.

Menurut keterangannya usai meninjau pelaksanaan bantuan pompa air, harga bahan pangan di Pasar Pusat Perbelanjaan Mentaya masih sama seperti di Jawa.

Harga bahan pangan tersebut, di antaranya bawang merah Rp 40.000 per kg, bawang putih Rp 40.000 per kg, ayam Rp 38.000 per kg, dan cabai Rp 45.000 per kg.

Selain itu, di sana Jokowi juga memastikan bahwa distribusi bahan pangan dari Jawa ke Kalimantan berjalan dengan lancar.

Sebagai informasi, turut hadir dalam peninjauan harga di Pasar Pata Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman, Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan, Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin, Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi, dan Penjabat (Pj) Bupati Katingan Saiful.

Baca juga: APBD Kalteng Meningkat 2 Kali Lipat dalam 8 Tahun, Capai Rp 8,79 Triliun pada 2024

Terkini Lainnya
Peringatan Hari Keluarga Nasional 2024, Gubernur Kalteng: Kita Harus Perangi Kemiskinan
Peringatan Hari Keluarga Nasional 2024, Gubernur Kalteng: Kita Harus Perangi Kemiskinan
Kalimantan Tengah
Lepas Kontingen PON Ke-21 Kalteng, Gubernur Sugianto Minta Mereka Jaga Kesehatan dan Kekompakan
Lepas Kontingen PON Ke-21 Kalteng, Gubernur Sugianto Minta Mereka Jaga Kesehatan dan Kekompakan
Kalimantan Tengah
Tindaklanjuti Arahan Mentan, Gubernur Kalteng Ajak Stakeholder Sukseskan Program Optimalisasi Lahan
Tindaklanjuti Arahan Mentan, Gubernur Kalteng Ajak Stakeholder Sukseskan Program Optimalisasi Lahan
Kalimantan Tengah
Antisipasi Darurat Pangan Dunia, Kementan dan Pemprov Kalteng Kolaborasi Tingkatkan Produktivitas Pertanian
Antisipasi Darurat Pangan Dunia, Kementan dan Pemprov Kalteng Kolaborasi Tingkatkan Produktivitas Pertanian
Kalimantan Tengah
Dihadapan Gubernur Sugianto Sabran, Mentan Amran Optimis Lumbung Pangan Nasional di Kalteng Berhasil
Dihadapan Gubernur Sugianto Sabran, Mentan Amran Optimis Lumbung Pangan Nasional di Kalteng Berhasil
Kalimantan Tengah
Gubernur Kalteng Luncurkan TABE Wirausaha dan Pasar Murah untuk Mahasiswa Tak Mampu dan Perantau
Gubernur Kalteng Luncurkan TABE Wirausaha dan Pasar Murah untuk Mahasiswa Tak Mampu dan Perantau
Kalimantan Tengah
HUT Ke-79 RI, Pemprov Kalteng Luncurkan Tabe Wirausaha dan Pasar Murah untuk Mahasiswa Kurang Mampu
HUT Ke-79 RI, Pemprov Kalteng Luncurkan Tabe Wirausaha dan Pasar Murah untuk Mahasiswa Kurang Mampu
Kalimantan Tengah
Wastra Kalteng Pukau JF3 2024, Ketua Dekranasda Kalteng Berikan Apresiasi Tinggi
Wastra Kalteng Pukau JF3 2024, Ketua Dekranasda Kalteng Berikan Apresiasi Tinggi
Kalimantan Tengah
Ditemani Gubernur Kalteng, Presiden Jokowi Pastikan Harga Bahan Pangan Stabil di Pasar Pata Katingan
Ditemani Gubernur Kalteng, Presiden Jokowi Pastikan Harga Bahan Pangan Stabil di Pasar Pata Katingan
Kalimantan Tengah
Tinjau Stok Beras di Palangkaraya Bersama Gubernur Kalteng, Jokowi: Pemerintah Berusaha Tidak Rugikan Petani dan Konsumen
Tinjau Stok Beras di Palangkaraya Bersama Gubernur Kalteng, Jokowi: Pemerintah Berusaha Tidak Rugikan Petani dan Konsumen
Kalimantan Tengah
Tutup FBIM dan FKN, Gubernur Kalteng: Penyelenggaraan Dua Festival Gerakkan Ekonomi Masyarakat
Tutup FBIM dan FKN, Gubernur Kalteng: Penyelenggaraan Dua Festival Gerakkan Ekonomi Masyarakat
Kalimantan Tengah
Melalui Festival Budaya Isen Mulang 2024, Gubernur Sugianto Kenalkan Potensi dan Budaya Kalteng
Melalui Festival Budaya Isen Mulang 2024, Gubernur Sugianto Kenalkan Potensi dan Budaya Kalteng
Kalimantan Tengah
Serius Tangani Risiko Bencana dan Stunting, Gubernur Kalteng Undang Seluruh Elemen dalam Pertemuan Akbar
Serius Tangani Risiko Bencana dan Stunting, Gubernur Kalteng Undang Seluruh Elemen dalam Pertemuan Akbar
Kalimantan Tengah
Menangi Beberapa Lomba, Kalteng Juara Umum di Jambore Nasional Kader PKK 2024
Menangi Beberapa Lomba, Kalteng Juara Umum di Jambore Nasional Kader PKK 2024
Kalimantan Tengah
Berdayakan UMKM, Pemprov Kalteng Gelar Kalteng Expo Tahun 2024
Berdayakan UMKM, Pemprov Kalteng Gelar Kalteng Expo Tahun 2024
Kalimantan Tengah
Bagikan artikel ini melalui
Oke