Melebihi Target, Penyerapan Tenaga Kerja di Riau Capai 19.309 Orang

Kompas.com - 21/07/2022, 20:58 WIB
Dwi NH,
A P Sari

Tim Redaksi

Pemaparan lima lokasi investasi Januari-Juni 2022.DOK. Humas Pemprov Riau Pemaparan lima lokasi investasi Januari-Juni 2022.

KOMPAS.com - Pemerintah Provinsi (Pemprov) Riau mengungkapkan, penyerapan tenaga kerja di wilayahnya sudah melebihi target dengan capaian 19.309 orang. Hingga Juni 2022, nilai investasi di Riau sudah mencapai Rp 44.400.000.000.000.

Sebelumnya, Pemprov Riau telah menargetkan serapan tenaga kerja di wilayahnya sekitar 13.092 orang dengan nilai investasi sebesar Rp 60.460.000.000.000.

"Alhamdulillah investasi kami mampu menyerap tenaga kerja sebanyak 19.309 orang," ujar Gubernur Riau Syamsuar, dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas.com, Kamis (21/7/2022).

Untuk diketahui, target investasi di Riau tiap tahun naik signifikan. Target investasi pada 2021 sebesar Rp 49.000.000.000.000 dan tembus Rp 53.050.000.000.000.

Baca juga: Kejar Target Investasi Rp 1.200 Triliun, Bahlil: Memang Tidak Mudah...

Dengan capaian tersebut, Riau menjadi salah satu daerah yang masuk dalam lima lokasi tertinggi dan pertama di Sumatera.

Daftar kategori tersebut diperoleh dari data yang disampaikan oleh Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (Kementerian Investasi/BKPM) dengan mengukur hasil nilai investasi periode Januari hingga Juni 2022.

Adapun lima lokasi dengan investasi tertinggi dipegang Jawa Barat (Jabar) sebagai peringkat pertama dengan nilai Rp 83.500.000.000.000.

Selanjutnya, posisi kedua diraih oleh Daerah Khusus Ibu Kota (DKI) Jakarta sebesar Rp 80.500.000.000.000, disusul Jawa Timur (Jatim) Rp 53.500.000.000.000, Sulawesi Tengah (Sulteng) Rp 52.100.000.000.000, dan Riau dengan nilai Rp 44.400.000.000.000.

Terkini Lainnya
Rayakan Lebaran, Gubernur Riau Ajak Anak Yatim dan Duafa Berbelanja Baju Baru
Rayakan Lebaran, Gubernur Riau Ajak Anak Yatim dan Duafa Berbelanja Baju Baru
Riau Lebih Baik
Unggul Kelola APBD, Pemprov Riau Sabet Dua Penghargaan pada APBD Award 2024
Unggul Kelola APBD, Pemprov Riau Sabet Dua Penghargaan pada APBD Award 2024
Riau Lebih Baik
Dukung Swasembada Pangan Nasional, Pemprov Riau Rancang Program Optimalisasi Produksi Padi
Dukung Swasembada Pangan Nasional, Pemprov Riau Rancang Program Optimalisasi Produksi Padi
Riau Lebih Baik
Forkopimda Disebut Jadi Kunci Keberhasilan Membangun Riau yang Sejahtera 
Forkopimda Disebut Jadi Kunci Keberhasilan Membangun Riau yang Sejahtera 
Riau Lebih Baik
Kunker di Pelalawan, Pj Gubernur Riau Bahas Sinergi Tata Kelola Pemerintahan
Kunker di Pelalawan, Pj Gubernur Riau Bahas Sinergi Tata Kelola Pemerintahan
Riau Lebih Baik
Pj Gubernur Riau Komitmen Dukung Pengembangan Atlet Muda Cabor Renang
Pj Gubernur Riau Komitmen Dukung Pengembangan Atlet Muda Cabor Renang
Riau Lebih Baik
Sambut Kunjungan Komisi IX DPR RI, Pj Rahman Hadi Sampaikan Aspirasi Pemprov Riau
Sambut Kunjungan Komisi IX DPR RI, Pj Rahman Hadi Sampaikan Aspirasi Pemprov Riau
Riau Lebih Baik
Bahas Sinergi Aspirasi, Pj Gubernur Rahman Hadi Sambut Silaturahmi Anggota DPD RI Dapil Riau
Bahas Sinergi Aspirasi, Pj Gubernur Rahman Hadi Sambut Silaturahmi Anggota DPD RI Dapil Riau
Riau Lebih Baik
Pj Gubernur Riau Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Daerah bersama Kemendagri dan Presiden Prabowo
Pj Gubernur Riau Hadiri Rakor Pengendalian Inflasi Daerah bersama Kemendagri dan Presiden Prabowo
Riau Lebih Baik
Bertemu Pemprov Riau, DPR RI Apresiasi Penurunan Stunting Daerah hingga 13,6 Persen
Bertemu Pemprov Riau, DPR RI Apresiasi Penurunan Stunting Daerah hingga 13,6 Persen
Riau Lebih Baik
Pemprov Riau Tetapkan UMP 2025 Rp 3.508.776,22
Pemprov Riau Tetapkan UMP 2025 Rp 3.508.776,22
Riau Lebih Baik
Komitmen Pemprov Riau Dukung Program REDD+, Kolaborasi Lintas Sektor untuk Pengurangan Emisi GRK
Komitmen Pemprov Riau Dukung Program REDD+, Kolaborasi Lintas Sektor untuk Pengurangan Emisi GRK
Riau Lebih Baik
Rakor ADPMET, Pj Rahman Hadi Paparkan Strategi Pemda Perkuat Ketahanan Energi di Riau
Rakor ADPMET, Pj Rahman Hadi Paparkan Strategi Pemda Perkuat Ketahanan Energi di Riau
Riau Lebih Baik
Rekapitulasi Pilkada Riau Masih Berlangsung, Pj Gubernur Rahman Minta Masyarakat Bersabar
Rekapitulasi Pilkada Riau Masih Berlangsung, Pj Gubernur Rahman Minta Masyarakat Bersabar
Riau Lebih Baik
Gedung Eks Tungku Uang Akhmad Martinoes Diresmkian, Pj Gubernur Rahman: Simbol BI Jaga Kestabilan Ekonomi Riau
Gedung Eks Tungku Uang Akhmad Martinoes Diresmkian, Pj Gubernur Rahman: Simbol BI Jaga Kestabilan Ekonomi Riau
Riau Lebih Baik
Bagikan artikel ini melalui
Oke