Makassar Jadi Satu-satunya Kota di Indonesia yang Masuk Daftar Kota Terbahagia di Dunia

Kompas.com - 20/06/2024, 14:51 WIB
Nethania Simanjuntak,
A P Sari

Tim Redaksi

Wali Kota (Walkot) Makassar Moh Ramdhan Pomanto Dok. Humas Pemkot Makassar Wali Kota (Walkot) Makassar Moh Ramdhan Pomanto

KOMPAS.com – Wali Kota (Walkot) Makassar Moh Ramdhan Pomanto menyampaikan rasa syukurnya karena Kota Makassar berhasil masuk daftar Kota Paling Bahagia di Dunia.

“Kami (Kota Makassar) menjadi satu-satunya kota di Indonesia yang masuk dalam predikat tersebut,” ujar pria yang akrab disapa Danny Pomanto itu melalui siaran persnya, Kamis (20/6/2024).

Hal tersebut disampaikan Danny usai Rapat Koordinasi Lingkup Kota Makassar di Kantor Balai Kota, Rabu (19/6/2024).

Danny menjelaskan, berdasarkan dari Happy City Index, Kota Makassar menempati urutan ke-234 dari total 250 kota yang masuk daftar.

Baca juga: Danny Pomanto Bakal Maju Pilkada Sulsel, Istrinya Akan Ikut Pilkada Kota Makassar

Penilaian Kota Makassar didasarkan pada sejumlah indikator, seperti city dengan nilai 207,1, government 225,8, economy 322,9, dan mobility 244,3.

“Dari indikator itu, Kota Anging Mammiri ini mendapat skor 1.230,7 dan memperoleh medali bronze,” ujar Danny Pomanto melalui keterangan tertulisnya, Kamis (20/6/2024).

Menurutnya, penghargaan itu menepis image Kota Makassar sebagai kota yang sering demo dan hal-hal negatif lainnya.

"Pasalnya, indeks kebahagian di Kota Makassar sudah mencapai 82,9 persen," ucapnya.

Adapun Kota Makassar sudah mendapatkan dua kategori internasional, yakni peringkat 157 untuk City Index serta peringkat 115 untuk Smart City.

Baca juga: Kabel Bocor di Makassar Tewaskan Wanita, PLN Perbaiki Instalasi

Terkini Lainnya
Jelang Akhir Masa Jabatan, Pjs Walkot Makassar Tinjau Program Sabtu Bersih
Jelang Akhir Masa Jabatan, Pjs Walkot Makassar Tinjau Program Sabtu Bersih
Makassar Berjaya
Resmikan Kantor Yayasan Sosial Sapta Mulia, Pjs Walkot Makassar Ingin Pengurus Lebih Bersemangat
Resmikan Kantor Yayasan Sosial Sapta Mulia, Pjs Walkot Makassar Ingin Pengurus Lebih Bersemangat
Makassar Berjaya
Pjs Walkot Makassar Hadiri FGD Percepatan Investasi Sulsel, Bahas soal Tingkat Investasi di Daerah
Pjs Walkot Makassar Hadiri FGD Percepatan Investasi Sulsel, Bahas soal Tingkat Investasi di Daerah
Makassar Berjaya
HUT Ke-417 Kota Makassar: Impian, Capaian, dan Harapan
HUT Ke-417 Kota Makassar: Impian, Capaian, dan Harapan
Makassar Berjaya
Cegah Banjir, Pemkot Makassar Lakukan Normalisasi di 2 Kanal
Cegah Banjir, Pemkot Makassar Lakukan Normalisasi di 2 Kanal
Makassar Berjaya
Bahas Peringatan HUT Makassar Ke-417, Pj Sekda Irwan Adnan: Akan Mengundang 800-1.000 Tamu
Bahas Peringatan HUT Makassar Ke-417, Pj Sekda Irwan Adnan: Akan Mengundang 800-1.000 Tamu
Makassar Berjaya
Wujudkan Kawasan Tanpa Rokok, Pemkot Makassar Raih Penghargaan Pentaloka Nasional Adinkes 2024
Wujudkan Kawasan Tanpa Rokok, Pemkot Makassar Raih Penghargaan Pentaloka Nasional Adinkes 2024
Makassar Berjaya
Makassar International Jetski Championship 2024 Diharapkan Tingkatkan Sport Tourism dan Pembinaan Atlet Lokal
Makassar International Jetski Championship 2024 Diharapkan Tingkatkan Sport Tourism dan Pembinaan Atlet Lokal
Makassar Berjaya
Pjs Walkot Makassar Minta TP2DD Optimalkan Transaksi Nontunai di Sektor Retribusi
Pjs Walkot Makassar Minta TP2DD Optimalkan Transaksi Nontunai di Sektor Retribusi
Makassar Berjaya
Pjs Walkot Makassar Sebut Program Kampung Pancasila Jadi Kunci Persatuan Masyarakat
Pjs Walkot Makassar Sebut Program Kampung Pancasila Jadi Kunci Persatuan Masyarakat
Makassar Berjaya
Turunkan Angka Stunting, Pemkot Makassar Luncurkan Gerakan Gemar Makan Telur
Turunkan Angka Stunting, Pemkot Makassar Luncurkan Gerakan Gemar Makan Telur
Makassar Berjaya
Belanja Produk Penuhi TKDN, Pemkot Makassar Dapat Penghargaan dari Kemenperin
Belanja Produk Penuhi TKDN, Pemkot Makassar Dapat Penghargaan dari Kemenperin
Makassar Berjaya
Berkat Inovasi, Kelurahan Manggala Sabet Juara 1 Lomba Desa Terpadu 2024
Berkat Inovasi, Kelurahan Manggala Sabet Juara 1 Lomba Desa Terpadu 2024
Makassar Berjaya
Pemkot Makassar Raih Penghargaan Pelayanan dan Keterbukaan Informasi Publik dari KompasTV
Pemkot Makassar Raih Penghargaan Pelayanan dan Keterbukaan Informasi Publik dari KompasTV
Makassar Berjaya
Genjot Pariwisata dan Lestarikan Budaya, Walkot Makassar Raih Apresiasi Tokoh Indonesia 2024
Genjot Pariwisata dan Lestarikan Budaya, Walkot Makassar Raih Apresiasi Tokoh Indonesia 2024
Makassar Berjaya
Bagikan artikel ini melalui
Oke