Wujudkan Birokrasi Bersih, Gubernur Sulut Apresiasi Pengadilan Tinggi Manado

Kompas.com - 20/02/2019, 11:44 WIB
Mico Desrianto,
Mikhael Gewati

Tim Redaksi

Gubernur Sulut hadiri deklarasi pencanangan zona integritas Pengadilan Tinggi ManadoDok. Humas Pemprov Sulut Gubernur Sulut hadiri deklarasi pencanangan zona integritas Pengadilan Tinggi Manado

KOMPAS.com – Gubernur Sulawesi Utara ( Sulut), Olly Dondokambey mengapresiasi langkah Pengadilan Tinggi (PT) Manado dalam upayanya mencegah praktik korupsi.

Hal tersebut diungkapkan Olly saat menghadiri deklarasi pencanangan pembangunan zona integritas PT Manado menuju Wilayah Bebas Korupsi (WBK) dan Wilayah Birokrasi Bersih Melayani (WBBM) di Ruang Serbaguna PT Manado, Selasa (19/3/2019).

"Langkah itu akan semakin memperkokoh sinergitas segenap komponen pembangunan didaerah, khususnya jajaran Pengadilan Tinggi Manado agar dapat meningkatkan pelayanan publik serta mendukung upaya pencegahan korupsi," ungkap Olly sesuai dengan informasi yang Kompas.com terima, Rabu (20/2/2019).

Baca jugaCegah Korupsi Penerimaan Daerah, Pemprov Sulut Rakor dengan KPK

Apresasi Gubernur Sulut terhadap langkah PT Manado bukan tanpa alasan, sebab menciptakan birokrasi yang bersih dan berwibawa telah menjadi komitmen utama Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulawesi Utara (Sulut).

Untuk itu, Olly menjelaskan dalam praktiknya, Pemprov Sulut telah menerapkan 3 pilar good governance dalam mencegah praktik korupsi.

"Pemprov Sulut sendiri saat ini tengah menerapkan rencana aksi pencegahan korupsi serta secara konsisten menerapkan tiga pilar good governance, yaitu transparansi, akuntabilitas dan partisipasi publik," tutup Olly.

Terkini Lainnya
Sulut Ekspor Sejumlah Komoditas ke Asia Timur, Wagub Steven: Terobosan Luar Biasa
Sulut Ekspor Sejumlah Komoditas ke Asia Timur, Wagub Steven: Terobosan Luar Biasa
Sulut Maju dan Mandiri
Lolos ke PON Aceh 2024, Tim Basket Sulut Terus Berlatih
Lolos ke PON Aceh 2024, Tim Basket Sulut Terus Berlatih
Sulut Maju dan Mandiri
Minahasa Wakafest 2023 Diikuti Altet-atlet Mancanegara, Gubernur Olly: Berdampak Baik bagi Pariwisata
Minahasa Wakafest 2023 Diikuti Altet-atlet Mancanegara, Gubernur Olly: Berdampak Baik bagi Pariwisata
Sulut Maju dan Mandiri
Pemprov Sulut Raih Paritrana Award 2023, Gubernur Olly: Bukti Sinergi dengan Pemerintah Pusat
Pemprov Sulut Raih Paritrana Award 2023, Gubernur Olly: Bukti Sinergi dengan Pemerintah Pusat
Sulut Maju dan Mandiri
Pemprov Sulut Optimalkan Pergerakan Neraca Perdagangan lewat Ekspor dan Impor
Pemprov Sulut Optimalkan Pergerakan Neraca Perdagangan lewat Ekspor dan Impor
Sulut Maju dan Mandiri
Hadir di Acara Penutupan Discover North Sulawesi, Puan Terkesan Keramahan Masyarakat Sulut
Hadir di Acara Penutupan Discover North Sulawesi, Puan Terkesan Keramahan Masyarakat Sulut
Sulut Maju dan Mandiri
Lantik 5 Pj Bupati dan Walkot, Gubernur Sulut Minta Mereka Jaga Integritas dan Tak Lupa Diri
Lantik 5 Pj Bupati dan Walkot, Gubernur Sulut Minta Mereka Jaga Integritas dan Tak Lupa Diri
Sulut Maju dan Mandiri
Perayaan HUT Ke-59 Provinsi Sulut, Begini Pesan Gubernur Olly
Perayaan HUT Ke-59 Provinsi Sulut, Begini Pesan Gubernur Olly
Sulut Maju dan Mandiri
Miliki Banyak Prestasi dan Inovasi, Gubernur Olly Terima Gelar Doktor Honoris Causa dari Unsrat
Miliki Banyak Prestasi dan Inovasi, Gubernur Olly Terima Gelar Doktor Honoris Causa dari Unsrat
Sulut Maju dan Mandiri
Ziarah ke Makam Mantan Gubernur Sulut, Olly Dondokambey: Berkat Mereka, Sulut Jadi Maju dan Hebat
Ziarah ke Makam Mantan Gubernur Sulut, Olly Dondokambey: Berkat Mereka, Sulut Jadi Maju dan Hebat
Sulut Maju dan Mandiri
Gelar Discover North Sulawesi, Gubernur Olly Perkenalkan Potensi Sulut di Kancah Nasional
Gelar Discover North Sulawesi, Gubernur Olly Perkenalkan Potensi Sulut di Kancah Nasional
Sulut Maju dan Mandiri
Ziarah ke TMP Kalibata, Gubernur Sulut: Supaya Sejarah Tidak Terlupakan
Ziarah ke TMP Kalibata, Gubernur Sulut: Supaya Sejarah Tidak Terlupakan
Sulut Maju dan Mandiri
Tindak Lanjuti Investasi di KEK Likupang, Rombongan Dubes Polandia Kunjungi Sulut
Tindak Lanjuti Investasi di KEK Likupang, Rombongan Dubes Polandia Kunjungi Sulut
Sulut Maju dan Mandiri
Konas XVI FKPKB-PGI Sukses, Gubernur Sulut: Jadi Penyemangat Warga Gereja Berkarya bagi Bangsa dan Negara.
Konas XVI FKPKB-PGI Sukses, Gubernur Sulut: Jadi Penyemangat Warga Gereja Berkarya bagi Bangsa dan Negara.
Sulut Maju dan Mandiri
Kunjungan Gubernur Olly ke China Bawa Potensi Kerja Sama, dari Pengembangan PTEL hingga Inovasi Ramah Lingkungan
Kunjungan Gubernur Olly ke China Bawa Potensi Kerja Sama, dari Pengembangan PTEL hingga Inovasi Ramah Lingkungan
Sulut Maju dan Mandiri
Bagikan artikel ini melalui
Oke